Pengumuman Hasil Seleksi Administrasi SM3T Angkatan V 2015

Sesuai dengan jadwal yang telah dipublikasikan dalam situs http://seleksi.dikti.go.id/sm3t, hasil seleksi administrasi calon peserta SM-3T Angkatan V tahun 2015 akan diumumkan pada tanggal 10 Juni 2015. Pengumuman dapat diakses pada laman http://seleksi.dikti.go.id/sm3t pada menu Hasil Seleksi Administrasi mulai pukul 18:00 WIB dengan menggunakan akun dan password yang digunakan saat pendaftaran SM-3T Tahun 2015.

Peserta yang dinyatakan lolos seleksi administrasi harus mengikuti seleksi tes tertulis yang dilaksanakan secara online sesuai dengan jadwal yang telah ditentukan oleh panitia penyelenggara tes. Seleksi tes tertulis akan diselenggarakan pada tanggal 20 s.d. 23 Juni 2015 dengan materi sesuai dengan program studi pilihannya.

Kisi-kisi soal tes online untuk tiap program studi dapat diunduh dibawah:
  1. Kisi-kisi tes online Bimbingan Konseling
  2. Kisi-kisi tes online Pendidikan Anak Usia Dini
  3. Kisi-kisi tes online Bahasa Indonesia
  4. Kisi-kisi tes online Bahasa Inggris
  5. Kisi-kisi tes online IPA
  6. Kisi-kisi tes online Biologi
  7. Kisi-kisi tes online Fisika
  8. Kisi-kisi tes online Kimia
  9. Kisi-kisi tes online IPS
  10. Kisi-kisi tes online Ekonomi
  11. Kisi-kisi tes online Geografi
  12. Kisi-kisi tes online Sejarah
  13. Kisi-kisi tes online Sosiologi dan Antropologi
  14. Kisi-kisi tes online Guru SD
  15. Kisi-kisi tes online Penjaskesrek
  16. Kisi-kisi tes online Pendidikan Luar Biasa
  17. Kisi-kisi tes online Matematika
  18. Kisi-kisi tes online PPKn
  19. Kisi-kisi tes online Seni Budaya
  20. Kisi-kisi tes online Seni Rupa
  21. Kisi-kisi tes online Teknik Bangunan
  22. Kisi-kisi tes online Teknik Eleltronika
  23. Kisi-kisi tes online Teknik Elektro
  24. Kisi-kisi tes online Teknik Mesin
  25. Kisi-kisi tes online Teknik Otomotif
  26. Kisi-kisi tes online PKK Tata Boga
  27. Kisi-kisi tes online PKK Tata Busana
  28. Kisi-kisi tes online PKK Tata Rias
Sumber: web SM3T

Advertisement

Responsive Advertisement